TOT Pemanfaatan Software Biblioshiny untuk Penulisan Ilmiah

Selasa, 13 Februari 2024 UPT Perpustakaan dan Undip Press melaksanakan training of trainers bagi pustakawan dan pengelola perpustakaan di lingkungan Undip. Kegiatan ini dilaksanakan di ruang pertemuan lantai 4 gedung UPT Perpustakaan Undip Tembalang. Peserta pada kegiatan ini dihadiri oleh 17 orang pustakawan baik dari UPT Perpustakaan Undip maupun perpustakaan fakultas. Narasumber yang dihadirkan adalah […]