Publikasi data riset sangat penting tidak hanya untuk memperkenalkan penelitian pada institusi lain namun lebih penting memberikan implementasi pengetahuan yang bermanfaat bagi akademik. Riset merupakan temuan baru yang perlu diketahui,dipelajari,dibahas dalam diskusi dan dipertanggungjawabkan.

Pentingnya publikasi data riset di kalangan akademik maka UPT Perpustakaan dan Undip Press dan FKP3 Undip menyelenggarakan webinar series 28 dengan judul “How to publish research data” akan dilaksanakan pada.

🗓️ Rabu, 12 Oktober 2022  🕗 08.30 – 11.00 WIB
🌐 Zoom Meeting : (password akan dikirim melalui e-mail H-1)
🌐 Pendaftaran Webinar: https://bit.ly/webinarperpus_series28

💡Narasumber: Wahyu Caesarendra,PhD
Assistant Professor in Systems Engineering Faculty of Integrated Technologies,
Universiti Brunei Darussalam

💡Moderator Webinar: Sri Endah Pertiwi, S.Sos,M.IP
Pustakawan UPT Perpustakaan dan Undip Press

Tersedia e-sertifikat  TERBUKA UNTUK UMUM